Exxon Pasok Gas ke PLN dan PGN

VIVAnews - ExxonMobil Cepu Limited akan memasok gas dari lapangan gas, Jambaran, Jawa Timur, untuk PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) dan PT Perusahaan Gas Negara Tbk.

Gas bagi PLN akan digunakan sebagai bahan bakar pembangkit. Sedangkan bagi PGN untuk pasokan gas kota. “MoU sudah ditandatangani sejak akhir tahun lalu,” ujar dia seusai Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Komisi VII DPR, Jakarta, Rabu 27 Januari 2010.

Sayangnya, Maman belum dapat memastikan kapan gas akan dialirkan untuk kedua konsumen itu. “Kan masih dilihat tergantung besaran, total kebutuhan mereka,” tutur Maman.

hadi.suprapto@vivanews.com

Jelang Musim Haji, Begini Kondisi Terkini Cuaca di Tanah Suci
Citroen Luncurkan Mobil 2 Kepala

Kendaraan Niaga Berkepala Dua Bukan Sesuatu yang Mustahil

Produsen otomotif asal Prancis, Citroen baru saja membocorkan ide yang tidak biasa untuk produk terbarunya, yang masuk ke dalam segmen kendaraan niaga.

img_title
VIVA.co.id
11 Mei 2024